DPRD Lamtim Minta Oknum Di Hukum Setimpal

  • Whatsapp

Lampung Timur- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lampung Timur (Lamtim) minta oknum kekerasan seksual dihukum setimpal dengan perbuatanya.

Fraski Demokrat DPRD Lampung Timur Mursalin mengatakan, perilaku oknum yang tidak lain adalah salah satu pelindung sebaliknya melakukan tidakan yang tidak terpuji terhadap anak dibawah umur.

“Perilaku oknum yang dilakukan yang dilakukan oleh oknum Petugas Pusat Pelayanan Terpadu Perlindungan Perempuan dan anak (P2TP2A) Lamtim mencoreng nama Kabupatkuk en Lampung Timur sebagai Kabupaten ramah anak,” tadasnya (8/7/2020).

Sementara itu ditempt terpisah Nurfauzan Fraksi PKS DPRD Lamtim mengatakan, pertama tentu sangat prihatin dengan kondisi ini, lembaga yang seharusnya melindungi malah sebaliknya.

“Dalam Rapat Pimpinan waktu lalu saya sampaiakan untuk merespon segera, memanggil OPD terkait sebagai mitra didalamnya. Mengevaluasi baik secara personal dan manajemen. Apapun itu tentu menjadi preseden buruk bagi Kabupaten Lampung Timur, dan kita tidak ingin Hal2 semacam ini terulang kembali. Lampung timur sebagai Kabupaten Layak Anak tentu mendapat noda dari peristiwa ini,”

Lebih lanjut, Kedua tentu segera tuntaskan permasalahan ini secara hukum, ketika lamban menanganinya ini juga akan berdampak pada tingkat kepercayaan masyarakat kepada pemerintah. Ketiga pada korban dan keluarga, harus ada upaya recaveri yang serius dan terstruktur untuk pemulihan mental dan psikologisnya, dan ini melibatkan stackholder yang ada.(RYN)

banner 728x90

Pos terkait

banner 540x1080